Harga Kipas Angin Dinding Terbaru - Kipas angin dinding adalah kipas angin yang di gunakan khusus untuk di dinding seperti di tempel ataupun di gantung pada dinding. Kipas angin sendiri berfungsi untuk menyegarkan atau mendinginkan suatu ruangan, biasanya kipas dinding ini di gunakan pada ruangan yang di huni orang banyak seperti ruangan rapat, kantor, Masjid, sekolah, gedung bertingkat, pabrik dan lain sebagainya.
Jarang sekali kipas dinding ini di pasang di rumah, karena pada biasanya di rumah lebih memilih AC. Untuk harga kipas angin dinding cenderung lebih mahal dari pada jenis lainnya, semakin besar baling-baling maka semakin mahal pula harganya.
Untuk saat ini banyak sekali brand yang memproduksi kipas angin, entah itu brand lokal maupun brand luar, untuk harga dan spesifikasi kipas angin dinding juga bervariasi, tergantung dari kualitas, besar-kecilnya baling-baling dan juga brand pembuatnya. Nah, bagi anda yang ingin mencari kipas angin dan mencari tahu berapa harga terbarunya bisa menyimak pada tabel berikut ini.
Daftar Harga Kipas Angin Dinding Terbaru
MERK/BRAND | SPESIFIKASI | HARGA |
KIRIN KEF-16WF3 | 50 W, Kipas Angin Dinding, Grill Pengaman | Rp 170.000 |
MASPION MWF232 | 16" Wall Fan, Kipas Angin Dinding, 3 Pilihan Kecepatan | Rp 215.000 |
SEKAI WFN-1606 | 16" Wall Fan, 3 Speeds Control, Saves Energy, Full Oscillation, Thermofuse Protected | Rp 255.000 |
SEKAI WFN-1206 | 12" Wall Fan, Full Oscillation, 3 Speeds Control, Saves Energy | Rp 250.000 |
COSMOS WFO2 16 | 16" Wall Fan, 45 Watt, Kipas Angin Dinding, 3 Pilihan Kecepatan | Rp 290.000 |
REGENCY WF-30 | 12" Wall Fan, rotary model switch, low noise | Rp 230.000 |
REGENCY AF-40 | 16" Wall Fan, rotary model switch, low noise | Rp 325.000 |
KDK WN30B | 12" baling-baling, thermal fuse, low noise, hembusan udara 43.5 cmm, 3 kecepatan, 22.9 – 40.4 Watt | Rp 385.000 |
KDK WN-40B | 16" baling-baling, 3 kecepatan, thermal fuse, low noise | Rp 438.000 |
PANASONIC F-EU409 | 16" Wall Fan, 3 Speeds Control, Saves Energy, low noise | Rp 440.000 |
PANASONIC F-EU309 | 12" Wall Fan, 3 Speeds Control, Saves Energy, low noise | Rp 410.000 |
Baca Juga : Daftar Harga Kipas Angin Tanpa Baling-Baling Terbaru 2017
Untuk saat ini harga kipas angin dinding berkisar di angka 170-500 ribuan, dan harga kipas angin dinding termahal di pegang oleh brand Panasonic, tak heran memang karena brand yang satu ini sudah teruji kualitasnya. Kami rasa cukup sekian yang bisa kami bagikan, pastikan anda mendapatkan kipas dinding yang sesaui dengan kebutuhan anda. Terimakasih telah berkunjung dan membaca Daftar Harga Kipas Angin Dinding.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar